Soal 8.2




1. Tujuan
[Kembali]

a.  Memenuhi tugas sistem digital yang diberikan dosen

b. Memahami rangakaian simulasi rangkaian multiplexer 74150

2. Alat Dan Bahan [Kembali]
Alat

OSCILOSCOPE


GENERATOR
POWER SUPPLY
Power Supply atau dalam bahasa Indonesia disebut dengan Catu Daya adalah suatu alat listrik yang dapat menyediakan energi listrik untuk perangkat listrik ataupun elektronika lainnya.

Voltmeter DC

Difungsikan guna mengukur besarnya tegangan listrik yang terdapat dalam suatu rangkaian listrik. Dimana, untuk penyusunannya dilakukan secara paralel sesuai pada lokasi komponen yang sedang diukur.

  • Generator DC

Generator DC atau generator arus searah (DC) adalah salah satu jenis mesin listrik, dan fungsi utama mesin generator DC adalah mengubah energi mekanik menjadi listrik DC Proses perubahan energi menggunakan prinsip gaya gerak listrik yang diinduksi secara energi. Diagram Generator DC ditampilkan di bawah.

1. Multiplexer 74150



Pemilih/multiplexer data ini berisi decoding on-chip penuh untuk memilih sumber data yang diinginkan. DM74150 memilih satu dari enam belas sumber data. DM74150 memiliki input strobo yang harus berada pada level logika RENDAH untuk mengaktifkan perangkat ini. Level TINGGI pada strobo memaksa output W TINGGI dan output Y (sebagaimana berlaku) RENDAH. DM74150 hanya memiliki output terbalik (W).

2.
  • logicprobe




Logic probe atau logic tester adalah alat yang biasa digunakan untuk menganalisa dan mengecek status logika (High atau Low) yang keluar dari rangkaian digital. Objek yang diukur oleh logic probe ini adalah tegangan oleh karena itu biasanya rangkaian logic probe harus menggunakan tegangan luar (bukan dari rangkaian logika yang ingin diukur) seperti baterai. Alat ini biasa digunakan pada IC TTL ataupun CMOS (Complementary metal-oxide semiconductor).

Logic probe menggunakan dua lampu indikator led yang berbeda warna untuk membedakan keluaran High atau Low. Yang umum dipakai yaitu LED warna merah untuk menandakan output berlogika HIGH (1) dan warna hijau untuk menandakan output berlogika LOW(0).


3. Logic State



Gerbang logika atau logic gate adalah suatu entitas dalam elektronika dan matematika Boolean yang mengubah satu atau beberapa masukan logik menjadi sebuah sinyal keluaran logika.


3. Dasar Teori [Kembali]

Multiplexer sering disebut sebagai Mux atau Mpx untuk mempermudah pengucapan. Komponen ini adalah susunan logika yang memiliki beberapa jalur input, kemudian memindahkannya pada sebuah jalur output saja.

Sebagai catatan, output dari Mux bukan merupakan gabungan dari perintah-perintah yang dimasukkan. Akan tetapi, data tersebut diseleksi untuk dikeluarkan satu per satu.

Rangkaian digital ini memiliki kecepatan sangat tinggi dalam meneruskan perintah yang sudah diseleksi dengan beberapa logika untuk dipindahkan ke satu jalur. Perintah berupa sinyal digital atau biner diubah menjadi sinyal analog menggunakan transistor untuk kemudian diteruskan ke proses selanjutnya.


Klasifikasi Multiplexer

  • 16-1 Multiplexer (4 Baris)
  • 8-1 Multiplexer (3 Baris)
  • 4-1 Multiplexer (2 Baris)
  • 2-1 Multiplexer (1 Baris)

Sirkuit Terpadu Multiplexing

IC NO.FUNGSIOUTPUT
74157Quad 2 : 1 MuxOutput sama dengan input yang dimasukkan
74158Quad 2 : 1 MuxOutput berlawanan dengan input
74153Dual 4 : 1 MuxOutput sama dengan input
74352Dual 4 : 1 MuxOutput berlawanan dengan input
741518 : 1 MuxOutput berlawanan dengan input
7415016 : 1 MuxOutput berlawanan dengan input

  • Logicstate
Gerbang logika atau logic gate adalah suatu entitas dalam elektronika dan matematika Boolean yang mengubah satu atau beberapa masukan logik menjadi sebuah sinyal keluaran logik.  Gerbang Logika beroperasi berdasarkan sistem bilangan biner yaitu bilangan yang hanya memiliki 2 kode simbol yakni 0 dan 1 dengan menggunakan Teori Aljabar Boolean.

4. Percobaan [Kembali]

 A. Langkah-langkah

  • sediakan alat dan bahan yang dibutuhkan dalam membuat rangkaian
  • hubungkan komponen sesuai dengan gambar rangkaian
  • rangkaian  selesai
B. Gambar Rangkaian

6. Prinsip Kerja [Kembali]

cara kerja multiplexer 74150 adalah meneruskan data input, yang mana data input ini di atur berdasarkan data select dan strobe yang diberikan. Mux 74150 memiliki 15 input terdiri dari pin, 8,7,6,5,3,2,1,23,22,21,20,19,18,17,16. data selector yang terdiri dari pin 15,14,13,11. dan strobe terditi dari pin 9 dan output di pin 10. Mux 74150 bekerja sesuai dengan datasheet yang tersedia dan memiliki output complement dari input


7. Video [Kembali]

8. Link Download [Kembali]

HTML [DOWNLOAD]

RANGKAIAN [DOWNLOAD]

VIDEO [DOWNLOAD]

DATASHEET 74150 [DOWNLOAD]

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

DISPENSER OTOMATIS

DISPENSER OTOMATIS   1. Tujuan mengetahui fungsi komponen-komponen yang digunakan. memahami prinsip kerja dari sensor PIR, sensor infrared ,...